Luar Biasa! Ternyata Ini 3 Manfaat Safron Bagi Ibu Hamil

Luar Biasa! Ternyata Ini 3 Manfaat Safron Bagi Ibu Hamil - GenPI.co
Luar Biasa! Ternyata Ini 3 Manfaat Safron Bagi Ibu Hamil (Foto: Freepik)

GenPI.co - Safron konon dipercaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Terutama untuk ibu hamil. 

Safron merupakan rempah yang terbuat dari bunga Crocus Sativus. Mulanya, safron digunakan sebagai penyedap makanan pada nasi briyani, kheer, dan beberapa permen.

BACA JUGAPunya Otak Encer, 4 Zodiak Ini Bakal Jadi Magnet Uang

Akan tetapi, manfaat yang beragam dari safron akhirnya bisa digunakan sebagai obat yang bisa mengatasi beragam keluhan penyakit. Berikut 3 manfaat safron yang harus kamu ketahui.  

1. Menurunkan tekanan darah

Mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung safron diyakini mampu membantu mengontrol tekanan darah ibu hamil. 

Penelitian menunjukkan bahwa kandungan kalium dan crocetin yang terkandung pada safron mampu membantu menurunkan tekanan darah.

BACA JUGA: Pengakuan Mengejutkan dari Istana Soal Pengesahan UU Cipta Kerja

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya