Jarang Diketahui, 5 Manfaat Dahsyat Buah Durian bagi Wanita Hamil

Jarang Diketahui, 5 Manfaat Dahsyat Buah Durian bagi Wanita Hamil - GenPI.co
Buah durian. Foto: Freepik

GenPI.co - Di balik kelezatannya, ada mitos yang beredar di masyarakat bahwa mengonsumsi durian itu berbahaya ketika hamil.

Durian kaya akan beberapa senyawa yang memiliki efek antimikroba sehingga mampu mencegah infeksi jamur dan bakteri pada wanita hamil.

BACA JUGABolehkah Makan Durian Bersama Manggis?

Selain itu, durian juga kaya akan folat yang dapat mencegah cacat tabung saraf pada janin, sedangkan vitamin B6 yang berperan penting dalam perkembangan fisik dan mental janin.

Dibandingkan buah lainnya, durian memiliki nutrisi yang sangat tinggi.

Buah ini bahkan juga mengandung zat besi, magnesium, serat, protein, tiamin, mangan, kalium, magnesium, riboflavin, dan nutrisi lainnya yang berguna bagi kehamilan.

Beberapa senyawa yang ada di durian juga berfungsi sebagai antioksidan.

Berikut adalah manfaat durian untuk ibu hamil makan durian yang mungkin belum Anda ketahui.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya