Benarkah Pria Merasa Lebih Stres Tanpa Pasangan Ketimbang Wanita?

Benarkah Pria Merasa Lebih Stres Tanpa Pasangan Ketimbang Wanita? - GenPI.co
Ilustrasi mengalami gelaja stres. Foto: Shutterstock

Profesor Emily Grundy, dari University of Essex, Inggris mengatakan bahwa banyak penelitian yang menunjukkan wanita yang single umumnya lebih terlibat dalam aktivitas sosial sehingga punya banyak teman.

Hal sebaliknya justru terjadi pada pria. Pria single justru lebih jarang bersosialisasi untuk mengisi waktu mereka.

Jack Duckett, seorang pengamat dari Mintel, meyakini bahwa pria harus menghadapi tekanan sosial yang lebih besar akibat menyimpan perasaan mereka sendirian.

Hal ini karena kebanyakan pria tidak membicarakan masalah atau curhat pada orang terdekatnya.

BACA JUGA3 Trik Komunikasi Bikin Kamu Makin Mesra dengan Pasangan Tercinta

Tidak seperti wanita yang cenderung terbuka untuk menceritakan masalah yang dihadapinya, pria lebih selektif dalam memilih teman curhat. (hellosehat)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya