Jangan Dipakai Lagi, 5 Tanda Skin Care Tidak Cocok untuk Kulit

Jangan Dipakai Lagi, 5 Tanda Skin Care Tidak Cocok untuk Kulit - GenPI.co
tIlustrasi masalah pada kulit. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Mencari produk skin care yang cocok di kulit tidak semudah yang dibayangkan.

Dari ratusan bahkan ribuan produk yang tersedia di pasaran, perjuangan untuk menemukan satu yang terbaik bisa memakan waktu lama.

BACA JUGABegini Cara Mengenalkan Skin Care Baru ke Kulit Wajah

Namun ingat, jangan sampai memaksakan diri jika ternyata skin care yang Anda beli tidak cocok untuk kulit.

1. Kulit terus terasa panas terbakar atau menyengat

Apabila setelah menggunakan produk skin care baru, kulit Anda malah terus terasa panas dan seperti tersengat jangan diteruskan.

Efek ini menandakan bahwa Anda mungkin memiliki alergi terhadap salah satu atau beberapa bahan di dalamnya.

2. Kulit kering dan mengelupas

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya