5 Cara Mengendalikan Diri saat Marah dengan Suami Menurut Islam

5 Cara Mengendalikan Diri saat Marah dengan Suami Menurut Islam - GenPI.co
Ilustrasi pasangan muslim. Foto: Pinterest

Masalah yang sudah berlalu biarlah berlalu. Tak jarang juga ketika pasangan sedang marah, hal-hal di masa lalu diungkit-ungkit kembali. 

Saat marah sangat mudah mengingat kesalahan-kesalahan pasangan di masa lalu dan melupakan kebaikannya. Padahal hal tersebut tidaklah baik untuk dilakukan dan bukanlah hal yang sepele. 

Bisa saja dengan mengungkit masalah lama, maka masalah baru akan muncul.

3. Jangan Ikuti Nafsu

Kata-kata memiliki kekuatan yang sangat powerful. Walaupun hanya meninggikan suara, hal tersebut juga bisa membuat hati tersinggu. 

Rasanya sulit memang untuk tidak berkata kasar dan berkata hal-hal yang tidak mengenakan ketika sedang marah. Namun bukan berarti Anda tidak bisa untuk mengendalikannya.

Tahanlah nafsu untuk melampiaskan emosi secara berlebihan.
 
"Ketika marah, harap tidak melampau batas sampai pada titik dimana yang ditegur oleh Rasulullah SAW pada wanita adalah kalian melupakan kebaikan suami," ujar Ustadz Salim A. Fillah. 

4. Curhat Pada Allah SWT

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya