Ini 5 Mitos Kecantikan Tentang Perawatan Kulit

Ini 5 Mitos Kecantikan Tentang Perawatan Kulit - GenPI.co
Ilustrasi perawatan kecantikan.(Shutterstock)

Lingkar hitam mata pertanda lelah

Perubahan warna di sekitar mata terjadi ketika darah dan cairan tidak tersirkulasi secara efisien. Kurang tidur memang bisa memperburuk masalah tersebut tapi itu bukan penyebabnya.

Lingkar mata hitam adalah tanda bahwa Anda kekurangan zat besi atau tidak mendapatkan cukup oksigen. Lingkaran hitam juga jauh lebih menonjol pada kulit yang lebih tipis, yang secara alami terjadi seiring bertambahnya usia.

Pakai tabir surya hanya saat panas

Meskipun Anda mungkin tidak melihat matahari atau berada di luar rumah, radiasi ultraviolet hadir di siang hari dan selalu memancar dari matahari, bahkan saat mendung. Sinar ultraviolet ini yang menyebabkan penuaan dan kanker kulit. Maka gunakanlah setidaknya SPF 30 setiap hari.

BACA JUGA: Usai Bebas, Vanessa Angel Langsung Tancap Gas

Penuaan kulit 

Unsur genetika memang berperan, tetapi penuaan kulit adalah proses yang kompleks dan ditentukan oleh faktor intrinsik dan ekstrinsik. Anda memiliki kendali lebih besar atas faktor ekstrinsik, yang meliputi hal-hal seperti kerusakan akibat sinar matahari, polusi, stres, dan merokok. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya