Di Usia 30-an Tahun, Lakukan 4 Cara agar Tetap Cantik dan Subur

Di Usia 30-an Tahun, Lakukan 4 Cara agar Tetap Cantik dan Subur - GenPI.co
Foto: Pinterest

2. Kelola stres dengan baik

Seiring bertambahnya usia membuat tingkat stres seseorang akan meningkat dan berpengaruh kepada kondisi tubuh. 

Untuk itu, kamu harus mampu mengelola stres dengan baik agar tetap sehat dan bugar saat usia kepala tiga.

Pikiran bahagia bisa berdampak positif. kepada proses kehamilan seorang wanita

3. Pola makanan

Kata ahli Diet Bronwen Greenfield menyatakan bahwa wanita di usia 30-an makin ingin memiliki bayi.

Untuk itu, pola makan harus harus diperhatikan dengan pemilihan menu.

Jika ingin hamil kembali, pilihlah makanan yang kaya asam folat.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya