Pertempuran Brutal Antargeng di Penjara, 116 Tewas, 5 Dipenggal

Pertempuran Brutal Antargeng di Penjara, 116 Tewas, 5 Dipenggal - GenPI.co
Anggota keluarga korban pertempuran brutal antgeng di penjara menunggu di luar penjara, Selasa (28/9). (Foto: Reuters)

GenPI.co - Ekuador pada Selasa (28/9) mengalami peristiwa pertempuran brutal antargeng yang paling buruk di penjara dalam sejarah negara itu.

Pihak  berwenang pada Rabu (29/9) menyebut bahwa sedikitnya 116 orang dan 80 luka dalam peristiwa itu. 

Sebanyak 5 di antara korban tewas menemui ajal dengan cara dipenggal. 

BACA JUGA:  AS Jual Pesawat ke Angkatan Udara Nigeria, 60 Warga Sipil Tewas

Peristiwa mengerikan itu terjadi di penjara Litoral yang berlokasi di kota pantai Guayaquil 

Presiden Guillermo Lasso pun menetapkan keadaan darurat dalam sistem penjara Ekuador. Ini memungkinkan pemerintah untuk mengerahkan polisi dan tentara ke lembaga pemasyarakatan di antara kekuatan lain. 

BACA JUGA:  Kim Jong Un Berpidato, Korsel Dapat Tawaran, AS Ditampar Keras

Pihak berwenang mengaitkan pertumpahan darah penjara Litoral dengan geng-geng yang terkait dengan kartel narkoba internasional yang berjuang untuk menguasai penjara.

Lasso, yang terlihat sangat terpengaruh, mengatakan pada konferensi pers bahwa apa yang terjadi di penjara Guayaquil adalah "buruk dan menyedihkan"

BACA JUGA:  Hizbullah Mulai Dibidik, Jaringan Keuangannya Dilumpuhkan

Diabahwak belum bisa memberikan jaminan bahwa  bahwa pihak berwenang telah mendapatkan kembali kendali atas penjara tersebut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya