Salip Inggris, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada 2030 Melesat!

Salip Inggris, Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada 2030 Melesat! - GenPI.co
Kabarnya pada 2030 pertumbuhan ekonomi Indonesia jadi nomor 5 terbaik dunia, lho! (Foto : Pixabay)

Laporan tersebut dibuat dengan menggunakan proyeksi Gross Domestic Product (GDP) suatu negara berdasarkan PPP atau Purchasing Power Parity. PPP sendiri merupakan alat untuk menganalisa kekuatan daya beli masyarakat suatu negara atau metode menghitung alternatif nilai tukar antarmata uang dari dua negara.

Berikut daftar 21 negara yang ekonominya akan mendominasi dunia menurut laporan Price Waterhouse Cooper.

1. China

2. Amerika Serikat

3. India

4. Jepang

5. Indonesia

6. Rusia

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya