Rusia Makin Garang, Mesin Perangnya Bikin Amerika Tak Bisa Tenang

Rusia Makin Garang, Mesin Perangnya Bikin Amerika Tak Bisa Tenang - GenPI.co
Rudal S-400. Foto: TASS

BACA JUGA: Sombong dengan Shio Ini Pasti Petaka, Mau Coba?

Angkatan Udara Rusia juga ikut menebar banyak kengerian. Tahun ini, Rusia disebut bakal memproduksi lebih dari 200 pesawat, helikopter, dan sistem rudal permukaan-ke-udara.

Wakil Kepala Staf Angkatan Udara Rusia Letnan Jenderal Andrei Yudin juga seirama. Rusia disebut sangat tangguh di udara.

“Angkatan Udara Rusia membangun jet tempur Su-35S dan Su-34 serta helikopter Mi-28UB dan Ka-52,” tutur Yudin dalam wawancara dengan surat kabar Krasnaya Zvezda, akhir pekan lalu.

BACA JUGA: Shio Paling Hoki di 2021, Ternyata Banyak yang Bikin Bengong

Itu belum termasuk pesawat latih L-410UVP-U20 dan Yak-130. Ada juga sistem rudal anti-pesawat S-400.

Setengah kekuatan itu saja diprediksi sudah bisa membuat Amerika runtuh. Apalagi kekuatan itu masih ditambah lebih dari 70 pesawat dan helikopter.

Belum lagi tambahan 30 sistem pertahanan rudal anti-pesawat dan anti-rudal balistik.  Semua itu akan memperkuat kekuatan militer Rusia hingga akhir 2020.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya