Waduh, Tolak Terbang ke Israel, Pilot Ini Diberhentikan Sementara

Waduh, Tolak Terbang ke Israel, Pilot Ini Diberhentikan Sementara - GenPI.co
Lapangan Terbang Internasional Dubai, Uni Emirat Arab. Foto: REUTERS/Hamad I Mohammed.

"Banyak yang akan bersukacita atas langkah berani kapten Tunisia itu. Memang benar bahwa tindakan ini adalah bukti nyata dari status masalah Palestina di benak orang Tunisia," lanjut pungkasnya.

BACA JUGA: Serangan Membabi Buta, Israel Bunuh Tentara Suriah

Sebelumnya, Tunisia telah menyatakan tidak akan menormalisasi hubungan dengan Israel, dan bahwa posisinya pada hak-hak sah Palestina tidak akan terpengaruh oleh perkembangan internasional apa pun.

Emirates Airlines sempat mengumumkan tahun lalu bahwa mereka akan mulai mengoperasikan penerbangan langsung setiap hari ke Tel Aviv pada Maret 2021, setelah normalisasi hubungan antara UEA dan Israel Agustus lalu.(*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya