3 Demonstrasi Terbesar di Dunia, Ada Juga dari Indonesia!

3 Demonstrasi Terbesar di Dunia, Ada Juga dari Indonesia! - GenPI.co
Ilustrasi demonstrasi di Indonesia. Foto: JPNN.com

GenPI.co - Demonstrasi merupakan aksi turun ke jalan oleh masyarakat atapun sebuah kelompok yang tidak puas dengan kebijakan pemerintahan dalam sebuah negara.

Sejumlah demonstrasi besar-besaran pun masuk ke dalam catatan sejarah di beberapa negara.

BACA JUGA: Catat Rekor Dunia, Pria Ini Memukul 322 Kali dalam 60 Detik

Bahkan, tidak sedikit yang diwarnai kerusuhan dan menjatuhkan banyak korban jiwa.

Berikut ini GenPI.co merangkum 3 demonstrasi terbesar di dunia. Simak selengkapnya.

1. Gandhi Salt March, India (1930)

Demonstrasi ini dilakukan saat India masih di bawah kekuasaan kolonial Inggris. 

Saat itu, ada aturan yang membuat warga India geram, yakni dilarang untuk melakukan jual beli garam seperti yang diatur dalam undang-undang Salt Act.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya