Joe Biden Tantang Vladimir Putin, Rusia-Amerika Bakal Panas

Joe Biden Tantang Vladimir Putin, Rusia-Amerika Bakal Panas - GenPI.co
Vladimir Putin (kanan) dan Joe Biden . Foto: Alexander Natruskin | Reuters

“Itu tetap mengejutkan saya, betapa prihatin, dan mungkin bahkan takut, pemerintah Rusia tampaknya satu orang, Tuan Navalny,” kata Menlu  Anthony Blinken kepada wartawan dalam sebuah jumpa pers.

Amerika pun meninjau semua tindakan ini. Semua yang dibantah Rusia kembali ditelusuri kebenarannya.

BACA JUGA: Weton Hoki Digenggam Cewek Istimewa, Untungnya Nggak Putus-putus

“Yang menjadi perhatian mendalam bagi kami apakah itu perlakuan terhadap Tuan Navalny dan khususnya penggunaan senjata kimia dalam upaya untuk membunuhnya,” tambahnya.

Ada dua landasan hukum yang disiapkan untuk sanksi ini. Pertama, aturan nomor 13661, yang dikeluarkan setelah invasi Krimea oleh Rusia pada 2014.

BACA JUGA: Hina Rudal Maut Rusia, Putin Siapkan Pembalasan yang Perih

Ini akan memberikan otoritas yang luas bagi Amerika untuk menargetkan pejabat Rusia. Yang kedua aturan nomor 13382.

Aturan ini dikeluarkan pada tahun 2005. Tujuannya untuk memerangi proliferasi senjata pemusnah massal yang bernaung dalam di bawah Undang-Undang Pengendalian Senjata Kimia dan Biologis dan Penghapusan Peperangan tahun 1991 (CBW). (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya