Serangan Amerika Serikat Telak, 7 Perusahaan China Jadi Korban

Serangan Amerika Serikat Telak, 7 Perusahaan China Jadi Korban - GenPI.co
Amerika Serikat melakukan serangan telak, yang menyebabkan tujuh perusahaan China menjadi korbannya. (foto: Reuters)

AS mensinyalir adanya maskud tersebulung dari pembangunan perusahaan tersebut yaitu manuver militer China dalam memodernisasi atau mengembangkan program senjata pemusnah massal.

Kendati demikian, menurut pakar perdagangan China, sanksi yang dijatuhkan AS tersebut tidak akan menghambat perkembangan insudtri teknologi China.

BACA JUGA: PBB Turun Tangan, Skema Mautnya Bikin Militer Myanmar Gemetar

Melansir dari media harian setempat, Mei Xinyu selaku peneliti dari Akademi Perdagangan Internasional dan Kerja Sama Ekonomi menyatakan bahwa perusahaan teknologi China telah melakukan pencapaian yang memuaskan meskipun berada dalam tekanan AS.

"Sanksi ini bagaikan nyamuk yang menggigit kami. Mereka terus mengusik kami selama beberapa tahun. Tidak masalah bagi kami," kata Mei Xinyu.(Ant)

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya