Tolong, Mental Jadi Down Gegara Covid-19!

Tolong, Mental Jadi Down Gegara Covid-19! - GenPI.co
dr. Andri SpKj – Dokter Spesialis Kesehatan Jiwa dari RS Omni, Alam Sutera. (Foto: Dok Pribadi for GenPI.co)

Mereka akan terus menerus merasakan bahwa dirinya masih memiliki gejala covid-19, padahal saat di swab berkali-kali hasilnya negatif.

Hingga saat ini pun masih banyak ahli yang belum banyak tahu terkait pengaruhi covid-19 ke kondisi seseorang dari waktu ke waktu.

Namun, jika yang dialami seseorang adalah perasaan trauma dari pengalaman hampir mati, itu butuh pengobatan lebih lanjut.

BACA JUGA:  Pengin Punya Usaha Sendiri, Apa Tipsnya untuk Pemula?

Makanya ada istilah khusus untuk trauma itu, yaitu post-traumatic stress disorder (PTSD).

PTSD ini tidak bisa hilang hanya dengan kata-kata “untung masih sembuh, lo”.

BACA JUGA:  Merasa Gagal saat Teman Sukses, Apa Tips Mengatasi Perasaan Itu?

Kata-kata seperti itu justru akan menimbulkan toxic positivity yang dapat berpengaruh lebih besar lagi dengan kondisi mental orang tersebut.(*)

 

BACA JUGA:  Saya Segera Menikah, Seberapa Penting Cek Darah, Dok?

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya