5 Obat Kolesterol Paling Mujarab, Khasiatnya Dahsyat

5 Obat Kolesterol Paling Mujarab, Khasiatnya Dahsyat - GenPI.co
5 Obat Kolesterol Paling Mujarab, Khasiatnya Dahsyat - ilustrasi obat. foto: envato elements

GenPI.co - Kondisi kolesterol berlebih memang bisa membahayakan tubuh, yakni bisa meningkatkan risiko terserang penyakit jantung, stroke, dan juga diabetes.

Oleh sebab itu, untuk menurunkan kadar kolesterol tubuh biasanya seseorang akan mengonsumsi berbagai obat penurun kolesterol.

Beragam pilihan obat penurun kolesterol biasanya akan dikonsumsi, ketika kadar kolesterol yang terlalu tinggi di dalam darah.

BACA JUGA:  3 Zodiak Ini Tampak Judes, Padahal Mereka Baik Hati

Berikut ini beberapa pilihan obat yang bisa dikonsumsi ketika kadar kolesterol terlalu tinggi:

1. Niacin

Alternatif untuk pengobatan kolesterol lainnya adalah penggunaan niacin.

BACA JUGA:  Jangan Sepelekan, Ini 7 Obat Darah Tinggi Paling Ampuh

Obat ini adalah vitamin B yang dapat meningkatkan kadar lipoprotein di dalam tubuh.

Niacin meningkatkan jumlah HDL di dalam tubuh sekaligus menurunkan kadar LDL dan trigliserida.

BACA JUGA:  Kajian Gus Baha: Sekali Melakukan Ini Berpeluang Masuk Surga

Penggunaan obat ini juga memiliki beberapa efek samping yang perlu diperhatikan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya