5 Jenis Minuman ini Baik untuk Asam Lambung, Jangan Salah Pilih

5 Jenis Minuman ini Baik untuk Asam Lambung, Jangan Salah Pilih - GenPI.co
5 Jenis Minuman ini Baik untuk Asam Lambung, Jangan Salah Pilih (Foto: elements envato)

Pasalnya, terlalu banyak minum air putih dapat mengganggu keseimbangan mineral dalam tubuh dan meningkatkan kemungkinan memicu penyakit GERD.

3. Jus

Perlu diketahui, bahwa jus buah-buahan seperti jeruk, nanas, atau apel sangat tidak dianjurkan untuk penderita asam lambung.

Oleh sebab itu, untuk menderita asam lambung bisa mengonsumsi jus dari bahan yang lebih rendah kandungan asamnya seperti wortel, bayam, mentimun, atau lidah buaya.

BACA JUGA:  Minum Air Rebusan Jahe Manfaatnya Sangat Dahsyat, Berikut Resep Herbalnya

Selain itu, penderita asam lambung bisa membuat minuman segar dari buah yang aman untuk asam lambung, seperti buah bit, semangka, dan pir.

4. Teh herbal

Jika asam lambung sedang naik, coba redakan gejalanya dengan minum teh herbal.

BACA JUGA:  Benarkah Madu Mentah Lebih Sehat? Ini 7 Manfaat Dahsyatnya

Tak dimungkiri, teh herbal dapat membantu memperlancar sistem pencernaan dan meredakan rasa mual yang dirasakan.

Namun ingat, bahwa tidak semua teh herbal boleh dikonsumsi.

BACA JUGA:  Ketiban Hoki Rebo Wekasan, 3 Weton Bakal Kaya Raya

Oleh sebab itu, pilihlah teh herbal yang bebas kafein, seperti teh chamomile dan licorice.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya