Khasiat Makan Bawang Hitam untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat dan Gula Darah Terkendali

Khasiat Makan Bawang Hitam untuk Kesehatan, Bikin Jantung Sehat dan Gula Darah Terkendali - GenPI.co
Khasiat Makan Bawang Hitam untuk Kesehatan, Bikin Jamtung Sehat dan Gula Darah Terkendali (Foto: elements envato)

GenPI.co - Bawang hitam alias black garlic merupakan fermentasi dari bawang putih dalam suhu dan kelembapan tertentu.

Hasil fermentasi bawang hitam turut mengubah kandungan nutrisi dan memiliki manfaat berbeda dan lebih beragam dari bawang putih.

Bawang hitam memiliki tekstur yang lebih lembut dan kenyal, serta rasa yang lebih manis.

BACA JUGA:  Manfaat Makan Kurma Muda untuk Kesehatan, Bikin Gula Darah Terkendali

Banyak orang yang sering mengonsumsi bawang ini secara mentah. Namun, ada pula yang menggunakannya sebagai bumbu masakan, seperti pasta, pizza, atau bahkan es krim.

Ada pun kandungan nutrisi dalam 100 gram bawang hitam berdasarkan data Food Data Central dari US Department of Agriculture, seperti: Energi: 143 kkal; Protein: 3,57 gram; Lemak: 7,14 gram; Karbohidrat: 14,29 gram; Serat: 3,6 gram; Kalsium: 71 mg; Zat besi: 1,29 mg; Natrium: 571 mg; dan Vitamin C: 4,3 mg.

BACA JUGA:  Manfaat Ampas Teh Ternyata Bikin Wajah Glowing, Ini Ramuannya

Berikut beberapa manfaat mengonsumsi bawang hitam untuk kesehatan seperti dilansir pada Sabtu (18/2/2023):

1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Salah satu manfaat mengonsumsi bawang hitam yang mengandung senyawa antioksidan adalah mampu membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

BACA JUGA:  Jangan Sepelekan, Manfaat Minyak Kenari Bisa Turunkan Kolesterol dan Bikin Gula Darah Terkendali

Pasalnya, sifat antioksidan ini bekerja dengan melawan radikal bebas dan mencegah stres oksidatif yang menyebabkan kerusakan sel.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya