Miris, Pemberantasan Korupsi Dikerdilkan Lewat Tes 

Miris, Pemberantasan Korupsi Dikerdilkan Lewat Tes  - GenPI.co
Politikus PKS Mardani Ali Sera. Foto: JPNN

Sebelumnya, Mardani Ali Sera  menyayangkan isu pemberhentian penyidik dan pegawai KPK. Sebab, menurutnya pendahulu KPK memiliki sikap tegas dan berani.

"Publik harus betul-betul menjaga dan mengembangkan orang-orang terbaik di KPK dan menjaga institusi KPK itu sendiri," ujarnya kepada GenPI.co, Selasa (4/5).

Menurutnya, pertanyaan-pertanyaan aneh dan lucu menjadi hal yang harus diinvestigasi dan dibuka kepada publik. Khususnya terkait isu Taliban.

BACA JUGA: KPK akhirnya Blak-blakan Soal Pemecatan Novel Baswedan Cs

"Karena basis KPK adalah orang-orang yang punya kapasitas dan integritas. Bukan orang-orang yang punya orientasi-orientasi tertentu," ujar Mardani Ali Sera.

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget - JPNN.com

5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget

Ada beberapa manfaat kunyit yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya membantu membersihkan dan menyembuhkan luka.