Analisis Pengamat soal Manuver Gatot Nurmantyo Bikin Jantungan

Analisis Pengamat soal Manuver Gatot Nurmantyo Bikin Jantungan - GenPI.co
Gatot Nurmantyo. Foto: Aditya Wicaksono/Antara

“Mungkin dia hanya terinspirasi oleh kejayaan Jenderal Besar Soeharto yang berhasil menjadi pemimpin pemerintahan orde baru setelah berhasil menumpas PKI," imbuh Karyono.

Dia menjelaskan, realita politik saat ini sangat berbeda dengan era ketika Soeharto berkuasa.

Karyono sendiri menyebut narasi yang dibangun untuk mendapatkan panggung politik tidak salah.

BACA JUGAUcapan Keponakan Jenderal Sungguh Menusuk Hati Gatot Nurmantyo

Akan tetapi, sambung Karyono, isu komunis maupun PKI sudah kehilangan momentum.

Pasalnya, kondisi saat ini sudah berubah sehingga mengapitalisasi isu komunis maupun PKI untuk kepentingan politik kontemporer tidaklah sederhana.

"Melihat manuver politik Gatot makin membuat orang yakin ada hasrat menjadi salah satu kandidat presiden atau wakil presiden pada pemilu mendatang,” kata Karyono.

Karyono sendiri tidak mempermasalahkan apabila Jenderal Gatot Nurmantyo bersaing pada Pilpres 2024.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya