Politikus Cantik Tsmara Amani Kena Skakmat Aktivis, Jleb Banget

Politikus Cantik Tsmara Amani Kena Skakmat Aktivis, Jleb Banget - GenPI.co
Politikus Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Tsamara Amani. FOTO: Antara

GenPI.co - Politikus Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Tsamara Amani, mengatakan mendukung revisi UU ITE dengan alasan untuk merawat demokrasi.

"Revisi dibutuhkan agar UU ITE tidak mengancam iklim kebebasan berpendapat dan berekspresi. Kebebasan berpendapat dan berekspresi yang kita punya sekarang harus dipertahankan karena merupakan buah terbaik dari reformasi 98,“ kata Tsamara dalam keterangan tertulisnya, Kamis (18/2).

BACA JUGA: Kapolda Fadil Imran Bergerak, Mafia Tanah Terbongkar

Ia menjelaskan, tidak boleh ada satu pun warga yang takut untuk mengungkapkan pendapaat atau kritik. Sebab menurutnya, pedapat tidak boleh dipidana.

Namun demikian, sikap politik PSI ini justru dipertanyakan. Seperti  disampaikan aktivis Prodem, Adamsyah Wahab yang mempertanyakan ketegasan PSI saat sejumlah aktivis pengkritik pemerintah justru ditangkap pihak kepolisian.

"Setelah teman-teman gue banyak ditangkapin? Helloo! Kemarin-kemarin ngapain aja?" tegas Adamsyah di akun Twitter miliknya.

Tercatat, beberapa aktivis memang belum lama ini diperkarakan ke pihak kepolisian dengan sangkaan melanggar UU ITE.

BACA JUGA: Nama Gus Miftah Dicatut Perdukunan Internasiona

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya