Elektabilitas Partai Demokrat Terjun Bebas, Sekarang di Bawah PKS

Elektabilitas Partai Demokrat Terjun Bebas, Sekarang di Bawah PKS - GenPI.co
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Foto: Ricardo/JPNN

GenPI.co - Partai Demokrat dalam keadaan bahaya. Elektabilitasnya terjun bebas. Sekarang posisinya sudah di bawah Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

KLB di Sibolangit, Sumut, dinilai menjadi pmicu utamanya. Hasil survei Lembaga Kajian Pemilu Indonesia (LKPI) menyebutkan elektabilitas Partai Demokrat jadi seperti terjun bebas. 

BACA JUGA: Rezeki 3 Zodiak Nggak Ada Matinya, Mereka Paling Baik Sedunia

Sekarang, peringkat Demokrat berada di bawah PKS yang memperoleh elektabilitas sebesar 5,3 persen dan Nasdem 6,5 persen.

Demokrat juga di bawah  PKB 6,9 persen, Gerindra 10,3 persen, Golkar 17,9 persen dan PDIP 18,2 persen.

Penurunan elektabilitas partai politik yang dipimpin Agus Harimurthi Yudhoyono (AHY) ini, menurut Direktur Eksekutif LKPI Arifin Nur Cahyono, terkait dengan kisruh Demokrat saat ini.

BACA JUGA: 4 Shio Terbang ke Surga, Keuntungan Mereka Menggetarkan Alam Raya

Elektabilitas Partai Demokrat dalam hasil survei LKPI kini sudah berada di peringkat 7. Direktur Eksekutif LKPI, Arifin Nur Cahyono menerangkan, posisi Demokrat berada di peringkat ketujuh, pada simulasi terbuka yang dilakukan kepada 1.898 responden.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya