Rexy Mainaky - Legenda Indonesia yang Curahkan Ilmu di Malaysia

Rexy Mainaky - Legenda Indonesia yang Curahkan Ilmu di Malaysia - GenPI.co
Mengenal Rexy Mainaky, legenda Indonesia yang curahkan segala ilmu bulu tangkis miliknya di Malaysia. (foto: Twitter BadmintonThai)

GenPI.co - Mengenal Rexy Mainaky, legenda Indonesia yang curahkan segala ilmu bulu tangkis miliknya di Malaysia.

Dalam beberapa hari belakangan ini, nama Rexy Mainaky mencuat di telinga para fans bulu tangkis Indonesia.

Hal tersebut tak lepas dari keputusannya yang meninggalkan Thailand, dan memilih Malaysia sebagai pelabuhannya.

BACA JUGA:  Rexy Mainaky ke Malaysia, Ganda Putra Indonesia dalam Ancaman?

Berdasarkan keterangan yang dirilis BAM, Rexy akan menjabat sebagai Wakil Direktur Pelatihan per 1 Desember mendatang.

Banyak yang tidak menyangka bila Rexy memilih Malaysia sebagai pelabuhannya, mengingat dirinya adalah legenda Indonesia.

BACA JUGA:  Rexy Mainaky Gabung Malaysia, Presiden BAM Buka Suara

Namun, tidak sedikit pula yang memprediksi bahwa Rexy akan memilih Malaysia, mengingat dirinya sempat melatih Tim Negeri Jiran tersebut kurang lebih 7,5 tahun sejak 2005 hingga 2012, sebelum akhirnya memilih Thailand.

Lantas, siapakah sosok Rexy Mainaky ini? Hingga kerap diperbincangkan oleh dua negara besar bulu tangkis dunia.

BACA JUGA:  Tinggalkan Thailand, Rexy Mainaky Pilih Indonesia atau Malaysia?

Profil Rexy Mainaky

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya