Gemparkan Asia, Ini 3 Alasan Kuat Arkhan Kaka Layak ke Luar Negeri

Gemparkan Asia, Ini 3 Alasan Kuat Arkhan Kaka Layak ke Luar Negeri - GenPI.co
Terdapat tiga alasan kuat yang membuat striker Timnas Indonesia U-16 Arkhan Kaka layak bermain di luar negeri. (foto: PSSI)

Meskipun baru berusia 15 tahun, Kaka memiliki tinggi badan mencapai 186 cm, angka yang cukup tinggi dibandingkan pemain seusianya.

Postur tubuhnya sangat membantu Kaka sebagai striker untuk memenangkan duel di udara hingga bersaing dengan pemain asing yang tidak hanya mengandalkan teknik tetapu juga fisik.(*)

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya