Dok, Sebenarnya Boleh Enggak Kucing Diberi Makan Nasi?

Dok, Sebenarnya Boleh Enggak Kucing Diberi Makan Nasi? - GenPI.co
Dokter Hewan Anggia Nur. Foto: Dok Pri

GenPI.co - Dok, saya mau tanya. Boleh nggak kucing diberi makan makanan manusia? Contohnya, ayam atau ikan dicampur dengan nasi.

Soalnya kucing saya enggak mau makan makanan kering. Ia justru doyan makanan manusia kayak ikan yang dicampur nasi.

Apa efeknya makanan manusia bagi hewan? Apakah bisa menumbulkan penyakit?

BACA JUGA:  Kucing Peliharaan Saya Muncul Kutu, Bagaimana Cara Mengatasinya?

Apa makanan alternatif supaya kucing mau makan?

(Nabilah, 26, Manado)

BACA JUGA:  Jangan Sepelekan Tanaman Akar Kucing, Khasiatnya Bagus Banget

Jawaban Dokter Hewan Anggia Nur

Kucing merupakan hewan karnivora sejati. Oleh karena itu, kucing tidak boleh mengonsumsi nasi walaupun peliharaan Anda menyukainya.

BACA JUGA:  Unik, Ada Posyandu Khusus Kucing di Bone Bolango

Kucing sejatinya hanya bisa mengonsumsi daging-dangingan. Anda boleh memberikan ikan atau ayam kepada kucing kesayangan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya