Berapa Kali Sehari Mandi Air Hangat untuk Meredakan Stres, Dok?

Berapa Kali Sehari Mandi Air Hangat untuk Meredakan Stres, Dok? - GenPI.co
dr. Nurul Dwi Aghisni, dokter umum dari Universitas Pembangunan Veteran Jakarta. foto: dok. pribadi

GenPI.co - Sebagai seorang pekerja, saya pernah mengalami kondisi stres berhari-hari karena pekerjaan. 

Mandi air hangat sebenarnya bisa meredakan stres buat saya. Makanya, saya suka mandi air hangat dua kali sehari.

Apakah ada anjuran mandi air hangat yang baik dilakukan dalam sehari, Dok? 

BACA JUGA:  Manfaat Mandi Malam Ternyata Sangat Dahsyat untuk Kesehatan

(Riska Febriana, 26 tahun, Jakarta) 

Jawaban dari Dokter Nurul Dwi Aghisni 

BACA JUGA:  Cara Mandiri Membersihkan Filter AC Tanpa Bantuan Teknisi

Mandi air hangat memang benar menghilangkan stres karena otot yang menegang bisa relaks.

Namun, ada baiknya jangan terlalu sering mandi air hangat meski tidak ada anjuran berapa kali dalam sehari. 

BACA JUGA:  Sebelum Begituan, Wulan Guritno Minta Jefri Nichol Mandi Dahulu

Sebab, mandi air hangat bisa menyebabkan gangguan kulit jika suhunya berlebihan. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya