Kompleks Perumahan Banjir di Musim Hujan, Solusi Apa yang Tepat?

Kompleks Perumahan Banjir di Musim Hujan, Solusi Apa yang Tepat? - GenPI.co
Pakar tata kota, Nirwono Joga. Foto: YouTube UNDP Indonesia

Untuk itu, ada lima poin yang dapat  diperhatikan oelh pemerintah, antara lain:

1. Rehabilitasi 13 sungai, permukiman direlokasi, badan sungai dikeruk/diperdalam, diperlebar agar kapasitas daya tampung air optimal, serta dihijaukan bantaran kali.

2. Revitalisasi 109 badan air berupa situ danau embung waduk, dikeruk/diperdalam, diperlebar agar daya tampung optimal, dihijaukan (menjadi taman seperti taman waduk pluit dan taman waduk ria-rio).

3. Rehabilitasi seluruh saluran air kota (mikro, meso, makro), dimensi saluran diperbesar, terhubung dengan baik, bebas sampah dan lumpur, dan diatur jaringan utilitas didalam saluran secara terpadu.

BACA JUGAMenutup Kamera Laptop untuk Keamanan Privasi, Apakah Ini Benar?

4. Menambah luasan ruang terbuka hijau (RTH) dari luas saat ini 9,98% menjadi 30% agar kapasitas daerah resapan air memadai. (*)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya