Apple Lakukan Pembaruan FaceTime, Ini Ulasannya!

Apple Lakukan Pembaruan FaceTime, Ini Ulasannya! - GenPI.co
Aplikasi FaceTime. (FOTO: ANTARA/App Store)

Namun dengan adanya pembaruan ini, tautan panggilan video bisa diakses dari Android maupun Windows. Apple juga menyatakan panggilan ini juga dilindungi enkripsi.

3. Perbaikan audio

FaceTime kini juga tersedia isolasi audio lho, ini untuk mengurangi kebisingan latar. Selain itu juga ada audio spasial yang telah diperbaiki.

BACA JUGA:  Apple Dkabarkan Siapkan Baterai Mobil Listrik

Audio spasial ini memakai pemrosesan audio 3D untuk menangkap suara di sekitar speaker, sehingga suara yang keluar seolah sedang berada di ruangan yang sama dengan lawan bicara.

4. Mode Portrait

BACA JUGA:  Apple Punya Kejutan, iPad Pro dan Ipad Mini Dijamin Kece

Pengguna kini dapat memanfaatkan mode portrait atau potretnya dalam panggilan video.

Fitur ini memanfaatkan kamera di iPhone, iPad maupun iMac. Pengguna bisa membuat latar belakang menjadi kabur dengan fitur ini.

BACA JUGA:  Apple Didenda Rp 173 Miliar, Penyebabnya Berat

5. SharePlay

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya