Menikmati Liburan di Kintamani Bali, Pasti Seru Banget

Menikmati Liburan di Kintamani Bali, Pasti Seru Banget - GenPI.co
Destinasi wisata di Kitamani, Bali, menawarkan wisatawan pemandangan pegunungan dan danau yang memukau. Foto: Dokumentasi Toya Devasya

GenPI.co - Bali dikenal memiliki banyak destinasi wisata yang eksotis.

Bahkan, hampir semua sudut Pulau Dewata ini dipenuhi wisata yang menarik.

Begitu pula di kawasan Kintamani, banyak wisata alam dengan pemandangan memukau yang wajib dijelajahi.

BACA JUGA:  Harga Tiket Pesawat Jakarta ke Bali Lumayan Nih, Saatnya Liburan!

Kintamani sendiri masih berada di Kabupaten Bangli, letaknya di sebelah utara Pulau Bali.

Cukup berkendara selama sekitar 2 jam dari Bandara I Gusti Ngurah Rai, Anda akan disambut dengan pemandangan Gunung Agung, Gunung Batur, dan Danau Batur yang menakjubkan.

BACA JUGA:  Liburan Singkat, Destinasi Wisata di Sukabumi Pas Jadi Pilihan

Penasaran aktivitas apa saja yang bisa dilakukan saat berlibur ke Kintamani, Bali.

Simak penjelasan berikut ini, siapa tahu bisa menjadi rekomendasi saat wisata di Kintamani, yakni:

BACA JUGA:  Intip 10 Destinasi Wisata di Aceh yang Kece Banget, Buruan Cobain

1. Menikmati Sunrise dari Spot Terbaik


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Berlibur ke Bali? Ini Aktivitas Wisata di Kintamani yang Bisa Dijelajahi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya