Icip Kuliner Lokal Bercita Rasa Tionghoa Di Surabaya

Icip Kuliner Lokal Bercita Rasa Tionghoa Di Surabaya - GenPI.co
Cemilan Lumpia Rebung

Berwarna putih susu,tekstur yang lembut, serta penampilan yang mirip dengan pudding, tauwa adalah kuliner peranakan Tionghoa nusantara yang patut dicoba. Kuliner ini biasa dimakan oleh masyarakat Tionghoa peranakan di Surabaya. Tak hanya itu,rasanya bahkan semakin komplit dengan paduan wedang jahe yang hadir sebagai kuah tauwa ini. 

Dengan penggabungan bahan masakan antara jahe dan gula merah, tauwa menjadi kuliner hasil akulturasi antara Tionghoa dan Jawa. Di kawasan Pasar Atum, pedagang tauwa bisa kita temukan di gerai Tahu & Ronde Kitty, tepatnya di lantai 2.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget - JPNN.com

5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget

Ada beberapa manfaat kunyit yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya membantu membersihkan dan menyembuhkan luka.