Mujair dan Semburat Senja di Danau Terluas Kedua di Sumatera

Mujair dan Semburat Senja di Danau Terluas Kedua di Sumatera - GenPI.co
Suasana matahari tenggalam di kawasan Danau Ranau. (Foto: bptrijayafmpalembang.com)

Atraksi lain yang bisa dilakukan  menjelajahi tepi danau. Ada 20 curug yang tersebar di sekitar danau itu.

Sementara yang ingin olahraga air, bisa menikmati layanan jet ski dan banana boat yang disediakan oleh pengelola setempat.

BACA JUGA: Sejuknya Belaian Bayu di Sajang Glamping Sembalun

Hal yang paling pantang dilewatkan saat mengunjungi Danau Ranau adalah makan ikan mujair.

Ikan-ikan tersebut hidup bebas di danau yang luas tersebut dan memiliki tekstur daging yang empuk lagi gurih. 

Pengunjung bisa mendapatkan kuliner ini di warung-warung yang tersebar di sekitar danau.

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya