4 Cara Tepat Istri Merawat Area Kewanitaan, Suami Betah di Rumah

4 Cara Tepat Istri Merawat Area Kewanitaan, Suami Betah di Rumah - GenPI.co
ilustrasi hubungan suami istri. foto: dok. GenPI.co

Cara lain untuk menghilangkan bau area kewanitaan yaitu dengan menggunakan menstrual cup sebagai alternatif pembalut.

Pasalnya, kain pembalut akan terus menyerap darah yang membuat area kewanitaan terasa lembap sehingga rentan berbau.

Ganti celana dalam

BACA JUGA:  Tips Tokcer untuk Suami Istri, Bermain Cinta Makin Hot

Jangan pakai celana dalam yang sama untuk sehari penuh tanpa menggantinya. Kebiasaan ini juga bisa membuat risiko infeksi meningkat yang makin membuat area kewanitaan tambah bau.

Penting juga untuk memperhatikan bahan kain celana dalam. Selalu gunakan celana dalam berbahan katun yang mudah menyerap keringat dan cairan lainnya.

BACA JUGA:  Kalau Suami Minta Main 10 Kali, Ini Tips Zoya Amirin untuk Istri

Pakai sabun tanpa wangi

Gunakanlah sabun berbahan ringan tanpa pewangi dan pewarna hanya untuk kulit bagian luar area kewanitaan

Setelah mencuci, keringkan area kewanitaan dengan tisu tanpa pewangi atau waslap bersih.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya