3 Hal Paling Dibutuhkan Istri dari Suami, Menurut Pakar Pernikahan

3 Hal Paling Dibutuhkan Istri dari Suami, Menurut Pakar Pernikahan - GenPI.co
Memahami dan memenuhi kebutuhan pasangan menjadi aspek penting dalam pernikahan. Foto: envato elements/By Ladanifer

GenPI.co - Memahami dan memenuhi kebutuhan pasangan menjadi aspek penting dalam pernikahan.

Ketika suami istri saling memahami dan berusaha memenuhi kebutuhan masing-masing, hubungan pernikahan bisa menjadi lebih harmonis.

Dilansir Your Tango, berikut beberapa hal yang diinginkan istri dari suaminya.

1. Merasa dicintai

BACA JUGA:  3 Kesalahan Wanita Saat Memilih Pasangan Hidup, Jangan Anggap Sepele

Seorang suami menunjukkan cintanya kepada istrinya baik melalui kata-kata maupun tindakan.

Suami harus mengatakan cinta kepada istrinya setiap hari.

BACA JUGA:  4 Kebiasaan yang Membantu Pasangan Tetap Romantis, Hubungan Makin Harmonis

Kata-kata itu harus ditegaskan dengan kelembutan dan perhatian dalam tindakannya.

"Dukungan emosional sangat penting. Jika pasangan bersedia mendampingi di saat-saat sulit dan tidak melarikan diri, itu bukti bahwa dia peduli dan cinta," kata konselor pernikahan Brittney Lindstrom.

2. Merasa cantik

BACA JUGA:  5 Tanda Pria Cocok Jadi Pasangan Hidup, Hubungan Asmara Tanpa Drama

Istri harus merasa cantik di mata suaminya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya