5 Berita Terpopuler: Sifat Indra Kenz, Kasus Denny Siregar

11 Maret 2022 17:30

GenPI.co - Lima berita terpopuler hari ini antara lain covid-19, Paris Fernandes, Indra Kenz, Novel Bamukmin, Denny Siregar, German Open, Rusia, Ukraina

1. Kabar Baik Covid-19 di Indonesia

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Siti Nadia Tarmizi melaporkan angka kasus aktif Covid-19 di Indonesia menurun secara konsisten sejak 28 Februari 2022 hingga saat ini.

"Angka penurunan kasus aktif Covid-19 terus turun secara konsisten sejak akhir Februari 2022 lalu. Ini memberikan optimisme pada upaya penanganan covid-19 yang saat ini dilakukan pemerintah," ujar Siti Nadia Tarmizi melalui siaran pers yang diterima di Jakarta, Jumat (11/3/2022).

BACA SELENGKAPNYAKabar Baik Covid-19 di Indonesia, Kemenkes Bunyikan Alarm Bahaya

2. Paris Pernandes Beber Sifat Indra Kenz

Petinju Paris Pernandes membongkar sifat asli Indra Kenz yang banyak diketahui orang.

Penilaian Paris soal Crazy Rich Medan itu sungguh berbeda dengan penilaian publik selama ini.

BACA SELENGKAPNYAParis Pernandes Beber Sifat Asli Indra Kenz, Sungguh Tak Disangka

3. Novel Bamukmin Sentil Denny Siregar

Wakil Ketua Sekretaris Jenderal Persadaraan Alumni (PA) 212 Novel Bamukmin mengatakan dirinya mendukung 100 persen langkah Ketua Jokowi Mania (JoMan) Immanuel Ebenezer yang mempolisikan pegiat media sosial Denny Siregar.

Novel Bamukmin mengatakan, tindakan Immanuel (Noel) sudah sangat tepat.

BACA SELENGKAPNYA: Suara Lantang Novel Bamukmin Dahsyat, Sebut Denny Siregar

4. German Open 2022 Mengerikan

German Open 2022 menjadi salah satu turnamen paling mengerikan yang menumbangkan banyak nama besar, termasuk Anthony Ginting dan Kento Momota yang menjadi korban.

Meskipun hanya turnamen dengan level BWF S300, German Open 2022 menjadi batu sandungan para pemain unggulan.

BACA SELENGKAPNYAGerman Open 2022 Mengerikan, Ginting dan Momota Jadi Korban

5. Menlu Rusia Bicara Perang Nuklir

Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Lavrov pada Kamis (10/3) mengatakan bahwa dirinya tidak percaya konflik di Ukraina berubah menjadi perang nuklir.

Hal itu diungkapkan ketika ditanya oleh koresponden Kremlin untuk surat kabar Kommersant Rusia setelah pembicaraan di Antalya, Turki, dengan timpalannya dari Ukraina Dmytro Kuleba.

BACA SELENGKAPNYA: Menlu Rusia Mendadak Bicara Soal Perang Nuklir, Isinya Telak! (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Ragil Ugeng Reporter: Panji

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co