Bursa 10 Mei 2021: Saham ASII dan BBNI Direkomendasi

10 Mei 2021 00:45

GenPI.co - Binaartha Sekuritas memprediksi indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan Senin (10/5/2021) bergerak di kisaran 5.883,52-5.972,18.

IHSG pada penutupan perdagangan Jumat (7/5/2021) turun 41,93 poin atau 0,70 persen menjadi 5.928,31.

BACA JUGACadangan Devisa RI Naik Tak Kerek IHSG, Analis Urai Penyebabnya

M. Nafan Aji Gusta Utama, Analis Binaartha Sekuritas mengatakan berdasarkan indikator, MACD,  Stochastic dan RSI menunjukkan sinyal negatif. 

“Terlihat pola long black marubozu candle, yang mengindikasikan adanya potensi koreksi lanjutan pada pergerakan IHSG,” kata Nafan dalam risetnya.

Binaartha Sekuritas pada perdagangan hari ini merekomendasikan saham sebagai berikut.

ACES
Akumulasi pada area level 1.455 – 1.480, dengan target harga secara bertahap di level 1.560, 1.720, 2.100, dan 2.470. Support: 1.435.

BACA JUGA5 Jenis Uang Kripto Ternama Dunia Selain Bitcoin, Sang Pelopor

ASII
Akumulasi pada area level 5.250 – 5.350, dengan target harga secara bertahap di level 5.550, 5.700, 5.850, 6.000, 6.650, dan 7.775. Support: 5.000.

BBNI
Akumulasi pada area 5.500 – 5.600, dengan target harga di level 5.725, 6.050, 6.325, 7.425, dan 7.950. Support: 5.450 dan 5.200.

BSDE
Akumulasi pada area level level 1.165 – 1.175, dengan target harga secara bertahap di level 1.215, 1.360, 1.505, dan 1.650. Support: 1.140 dan 1.070.

BWPT
Akumulasi pada area 113 – 116, dengan target harga secara bertahap di level 119, 128, 149, dan 170. Support: 107 dan 102.

CPIN
Akumulasi pada area level 6.500 – 6.600, dengan target harga secara bertahap di level 6.925, 7.125, 7.275, dan 7.975. Support: 6.300.

SMRA
Akumulasi pada area level 915 – 925, dengan target harga secara bertahap di level 960, 1.040, dan 1.120. Support: 900 dan 880. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Linda Teti Cordina

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co