Top Gainer dan Top Loser Sepekan, Gerak Saham ICBP Mantap Banget!

28 Juni 2020 00:47

GenPI.co - Dalam sepekan ini, indeks harga saham gabungan (IHSG) hanya mampu menyentuh level tertinggi di kisaran 4.900. 

Berikut gerak IHSG:

26 Juni: 4.904
25 Juni: 4.896
24 Juni: 4.964
23 Juni: 4.879
22 Juni: 4.918

Selama sepekan, perdagangan masih dibayangi transaksi aksi jual bersih (net sell) oleh investor asing.

BACA JUGA: Hari Ini Naik! Sister, Simak Pergerakan Harga Emas Antam Sepekan

Berikut transaksi investor asing selama sepekan:

26 Juni: Net sell Rp 697 miliar
25 Juni: Net sell Rp 225 miliar
24 Juni: Net sell Rp 250 miliar
23 Juni: Net Sell Rp 527 miliar
22 Juni: Net Sell Rp 513 miliar

Apakah IHSG bisa menyentuh level piskologis di angka 5.000 pada pekan depan?

BACA JUGA: IHSG Ceria di Akhir Pekan, Saham PGAS & BBTN Mantul Banget

"(Angka) 4,975,54 dan 5.097,14 itu resisten IHSG,” kata Analis Binaartha Sekuritas Nafan Aji Gusta Utama kepada GenPI.co, Jumat (26/6/2020).

Sementara itu, GenPI mencatat MSCI top gainers dan MSCI top losers dalam perdagangan 22-26 Juni 2020.

Berikut MSCI 5 Top Gainer dalam sepekan (Rp/saham, perubahan harga dalam persen):

22 Juni

BRPT 1.225, +5,60
ICBP 9.100, +1,96
JSMR 4.200, +1,69
INTP 12.400, +1,22
SMGR 9.575, +0,79

23 Juni

PGAS 1.095, +3,30
TBIG 1.155, +3,13
JSMR 4.280, +1,90
BBCA 28.100, +1,44
BDMN 2.750, +0,73

24 Juni

BBTN 1.215, +11,98
BBNI 4.740, +8,22
BMRI 5.150, +7,52
JSMR 4.500, +5,14
ADRO 1.045, +3,98

25 Juni
BBCA 28,625, +0,35 

26 Juni
INDF 6.675, +4,71
EXCL 2.750, +4,17
PGAS 1.135, +4,13
ICBP 9.225, +2,79
BBTN 1.210, +2,54

MSCI 5 Top Losers (Rp/saham, perubahan harga dalam persen):

22 Juni

PTBA 2.130, -6,58
UNTR 16.900, -5,32
INKP 5.625, -3,02
EXCL 2.720, -2,51
TLKM 3.200, -2,44

23 Juni
BRPT 1.185, -3,27
PWON 436, -2,68
INTP 12.075, -2,62
ADRO 1.005, -2,43
KLBF 1435 -2.38
 

24 Juni
SMGR 9.475, -0.79
TBIG 1.150, -0.43
EXCL 2.690, 0.00
PWON 436, 0.00
GGRM 47.700, +0.42

25 Juni
BBNI 4.550, -4,01
ADRO 1.005, -3,83
PGAS 1.090, -3,54
BSDE 765, -3,16
BBTN 1.180, -2,88

26 Juni
TBIG 1.110, -2,63
BDMN 2.710, -1,45
BBCA 28.225, -1,40
BRPT 1.150, -1,29
BBRI 3.030, -0,98

GenPI.co merangkum saham-saham yang masuk menjadi top gainers dan top losers dalam sepekan terakhir ini (22-26 Juni 2020). Yaitu terdapat 27 saham yang masuk dalam dua kelompok tersebut.

Dari saham tersebut, pada posisi 26 Juni 2020 dibandingkan harga pada pergerakan perdagangan sepekan (22-26 Juni), yang mengalami kenaikan harga adalah:

ICBP, dari harga Rp 9.100 (22 Juni) menjadi Rp 9.225 (26 Juni)

EXCL, dari harga Rp 2.720 (22 Juni) menjadi Rp 2.750 (26 Juni)

PGAS, dari harga Rp 1.095 (23 Juni) menjadi Rp 1.135 (26 Juni)

BBCA, dari harga Rp 28.100 (23 Juni) menjadi Rp 28.225 (26 Juni)

Dari saham tersebut, pada posisi 26 Juni 2020 dibandingkan harga pada pergerakan perdagangan sepekan (22-26 Juni), yang mengalami penurunan harga adalah:

BDMN, dari harga Rp 2.750 (23 Juni) menjadi Rp 2.710 (26 Juni)

BBTN, dari harga Rp 1.215  (24 Juni) menjadi Rp 1.210 (26 Juni)

TBIG, dari harga Rp 1.150 (24 Juni) menjadi Rp 1.110 (26 Juni). (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Linda Teti Cordina

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co