4 Zodiak ini Emang Nyebelin, Suka Semaunya Sendiri

03 November 2019 13:33

GenPI.co - Memiliki teman saudara atau bahkan pasangan hidup yang semaunya sendiri  memang bikin tensi naik, darah tinggi, lalu mencak-mencak sendiri. Pasalnya mereka cenderung egois dan tak memikirkan perasaan orang lain saat bertindak.

Jangan kaget, beberapa orang memang memiliki sifat seperti itu lantaran kelahirannya dipengaruhi oleh zodiak tertentu. Menyebalkan, memang.

Namun tenang, meski selalu tampak rebel, mereka sebenarnya orang baik kok. Sebab kata pepatah, koin itu selalu punya dua sisi.

Nah zodiak apa saja yang cenderung semaunya sendiri itu? Berukut GenPI,co merangkumnya dari berbagai sumber. Cekidot!

BACA JUGA: Harap Maklum! 4 Zodiak Ini Suka Bicara Blak-blakan

Leo

Leo dikenal sebagai sosok zodiak yang kerap menganggap dirinya hebat. Hal ini orang yang ada di sekitarnya menilai Leo adalah seorang yang angkuh. Sekalipun ia memilih jalanyang salah, ia tetap tidak ingin ada kesalahan yang dijatuhkan padanya. Nyebelin, yah!

Scorpio

Zodiak satu ini dikenal agresif secara emosional. Tindak-tanduknya  juga hampir mirip dengan Leo ia selalu menganggap dirinya hebat dan cepat dalam menangani berbagai masalah. Dampak buruknya, ia bisa jadi  pribadinya menjadi sombong dan merasa bahwa ia sangat dibutuhkan oleh orang lain, padahal belum tentu.

Aries

Aries adalah salah satu zodiak yang paling kalem bila dibandingkan dengan Leo dan Scorpio. Ia memiliki sifat yang manis rupanya adalah sosok yang diam- diam menghanyutkan.

Terkadang orang yang ada di sekitarnya tidak sadar dengan apa yang sedang ia lakukan. Mereka yang berzodiak Aries memang memiliki  kemampuan mempengaruhi orang secara tidak sadar dan melakukan sesuai kehendaknya . Itu juga membuat  seorang berzodiak  Aries cukup menganggap dirinya hebat untuk mempengaruhi orang lain.

BACA JUGA: Ibarat Magnet, Daya Tarik 5 Zodiak ini Bikin Orang Susah Jauh

Gemini

Sifak egois sosok yang bernaung di bawah zodiak Gemini  cukup tinggi .  Bila terdapat suatu masalah yang membuatnya berpikir  orang akan meragukan dirinya,  maka ia akan mulai bertingkah. Sosok gemini  kerap  menganggap diri pemimpin, namun selalu berakhir dengan   pilihan yang hanya merasa merepotkan dirinya seorang.

Gemini bersikap sinis untuk dapat dihargai. Itu sebabnya ia kerap dianggap bertindak semaunya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co