Buah yang Ampuh Turunkan Demam Tinggi untuk Anak

23 Maret 2020 11:11

GenPI.co - Ibu ingin selalu anaknya sehat. Tapi sewaktu saat sang buah hati pasti akan mengalami sakit, seperti demam tinggi.

Kadang demam tinggi pada anak membuat panik orang tua. Sebab, sangat khawatir dengan kondisi buah hatinya.

Tapi kondisi seperti itu bisa disikapi dengan kepala dingin. Yakni dengan melakukan penangan yang alami tidak melulu dengan obat yang mengandung bahan kimia.

Pasalnya, ada buah-buahan yang berkhasiat mampu mengatasi demam pada anak.

Berikut ini GenPI.co sampaikan informasinya, berdasarkan sumber yang telah dilansir.

1. Mentimun

Buah ini sangat banyak kandungan air, karbohidrat, magnesium dan kalsium di dalamnya. 

Tentunya dapat bermanfaat bisa menurunkan panas tubuh dan mampu membembalilan energi dengan cepat.

BACA JUGA : Jaga Kesehatan Anak Selama Pandemi Virus Corona, Begini Caranya

2. Air Kelapa Muda

Ion dan mineral sangat kaya dalam air kepala muda. Khasiatnya bisa menurukan suhu tinggi pada tubuh.

Tidak hanya itu, meminum air kepala hijau juga berguna menggantikan cairan tubuh yang hilang.

BACA JUGA : Anak Muda Lebih Berbahaya, Bisa Membawa Virus Corona Tanpa Gejala

3. Pepaya

Pepaya ada kandungan vitamin C yang cukup tinggi dan ada betakaroten serta vitamin E. Manfaatnya bisa mengatasi inflamasi.

Jadi sangat cocok untuk diberikan kepada anak saat demam melanda. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co