Aura 3 Zodiak Ini Istimewa, Bikin Lawan Jenis Tak Sadar Diri

11 September 2020 10:00

GenPI.co - Setiap orang sudah ditakdirkan memiliki kelebihan masing-masing, salah satunya adalah pancaran aura dalam dirinya. 

Bahkan, beberapa di antaranya memiliki aura istimewa sehingga selalu jadi pusat perhatian.

BACA JUGAKhasiat Ampas Teh Celup Sangat Dahsyat, Wanita Pasti Ketagihan

Orang yang memiliki aura ternyata bisa dilihat dari zodiaknya. Sebab, keunikan dalam dirinya itu bisa meluluhkan hati lawan jenis dan membuatnya bertekuk lutut dan tak sadar diri.

Berikut 3 zodiak istimewa yang memiliki aura menarik yang bisa meluluhkan lawan jenis dan membuatnya bertekuk lutut.

1. Taurus

Taurus merupakan sosok yang pandai mencuri perhatian di tengah keramaian. 

Zodiak ini memiliki sikap yang tegas dengan cara berbicara lantang serta penuh keyakinan. 

BACA JUGA: Amarah Jenderal Andika Langsung Meledak, Ini Sebabnya

Ketegasan tersebut menjadi aura positif yang terpancar dari seorang Taurus. 

Oleh sebab itu, aura Taurus bisa bikin siapapun bertekuk lutut dan tak sadar diri.

2. Scorpio

Scorpio sangat bermain logika, sehingga tidak takut untuk membela hal-hal yang benar dan mengungkapkan pendapatnya dengan cara yang elegan. 

Zodiak ini merupakan salah satu sosok yang memiliki kepercayaan diri yang terpancar dari sikap dan tindakannya. 

BACA JUGA: Partai Baru Amien Rais Siap Meledak, Pengikutnya Bikin Ngeri

Hal tersebut membuat Scorpio dihormati dan disenangi oleh orang-orang di sekitarnya. 

Aura istimewa tersebut bisa membuat teman dan kolega bertekuk lutut dan tak sadar diri.

3. Leo

Zodiak Leo merupakan salah satu sosok yang senang menjadi pusat perhatian. 

Zodiak ini sangat pandai memberi kesan baik terhadap orang-orang di sekitarnya. 

BACA JUGA: Akhirnya! Ayu Ting Ting Ungkap Hubungan Ini...

Oleh sebab itu, tak heran Leo kerap menjadi pusat perhatian di lingkungannya.

Aura istimewa yang dimiliki zodiak ini bisa meluluhkan hati siapapun yang didekatinya.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Tommy Ardyan

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co