Logam Mulia Dunia Turun dari Langit, Harga Emas Antam Segini!

Logam Mulia Dunia Turun dari Langit, Harga Emas Antam Segini! - GenPI.co
Emas Antam (foto: Antara)

GenPI.co - Harga emas Antam mulai turun dari langit pada perdagangan hari ini, sejalan dengan pergerakan logam mulia di pasar dunia yang longsor dari level puncaknya.

Untuk harga emas 24 karat Antam kepingan 1 gram pada Sabtu (8/8/2020), turun Rp 10.000  menjadi Rp 1.055.000.

Sementara itu, harga buyback emas Antam pada hari ini, turun Rp 10.000 ke Rp 954.000/gram.

BACA JUGATop Gainer dan Top Loser Sepekan, Saham MDKA dan ERAA Moncer Pol

Berikut pergerakan harga emas Antam (Rp/gram)

8 Agustus: 1.055.000
7 Agustus: 1.065.000
6 Agustus: 1.054.000
5 Agustus: 1.048.000
4 Agustus: 1.029.000
3 Agustus: 1.028.000

Turunnya harga emas Antam sejalan dengan gerak logam mulia di pasar dunia.

BACA JUGANgamuk! Nggak Pakai Lama, Simpan 2 Bulan Emas Antam Untung Gede

Harga emas di Bursa Comex untuk kontrak Desember 2020, pada penutupan perdagangan Jumat (7/8/2020) atau Sabtu pagi anjlok USD 41,4 atau 2 persen menjadi USD 2.028 per troy ounce.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya