
GenPI.co— Indeks harga saham gabungan (IHSG) dalam perdagangan pekan ini mencatatkan prestasi, karena mampu menguat 4 hari tanpa putus yaitu pada perdagangan 27 Agustus hingga 30 Agustus 2019.
Sementara itu aksi beli investor asing (net buy) mampu terjadi di ujung perdagangan Agustus, Jumat (30/8/2019)
Baca juga:
Wow! IHSG Kinclong, Asing Catatkan Net Buy
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News