5 Biang Keladi Liverpool Bakal Puasa Gelar di Musim 2022/23

5 Biang Keladi Liverpool Bakal Puasa Gelar di Musim 2022/23 - GenPI.co
Terdapat lima biang keladi yang membuat klub raksasa Liga Primer Inggris Liverpool bakal puasa gelar di musim 2022/23. (foto: REUTERS/Ciro De Luca)

GenPI.co - Terdapat lima biang keladi yang membuat klub raksasa Liga Primer Inggris Liverpool bakal puasa gelar di musim 2022/23.

Liverpool menjalani musim ini bertolak belakang dengan musim lalu di mana The Reds mampu mengantongi 2 trofi, lolos ke final Liga Champions dan bersaing dalam perebutan gelar juara Liga Primer Inggris.

Penampilan Liverpool justru merosot tajam pada musim 2022/23, skuad asuhan Jurgen Klopp harus tertatih-tatih di papan tengah klasemen Liga Premier Inggris.

BACA JUGA:  Liverpool Menang 3-0, Mohamed Salah Torehkan Sejarah Baru

Liverpool bahkan kalah di kandang dengan skor 1-2 saat menjamu Leeds United di Anfield, Minggu (30/10).

Setidaknya ada lima alasan di balik melempemnya Salah dan kawan-kawan di musim ini.

BACA JUGA:  Susah Payah, Liverpool Menang Tipis di Kandang Nottingham Forest

1. Penurunan Taji Salah

Mohamed Salah yang menjadi juru gedor andalan Liverpool tidak lagi rutin mencetak gol di musim ini.

BACA JUGA:  Liverpool Perpanjang Rekor, Darwin Nunez Tebar Ancaman

Kepergian tandemnya, Sadio Made ke Bayern Munchen awal musim ini disebut-sebut mempengaruhi kinerja Salah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya