5 Berita Terpopuler: Ulah KKB Papua, Tito Karnavian Tegas

28 Januari 2022 18:43

GenPI.co - Lima berita terpopuler hari ini berisi antara lain tentang KKB Papua, Ttito Karnavian, Timnas Indonesia, Prabowo, Jokowi, Panglima TNI

1. Ucapan Tito Karnavian Tegas

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mendorong hadirnya Mal Pelayanan Publik (MPP) di seluruh daerah Indonesia.

Hal itu guna memudahkan masyarakat dalam mengurus berbagai administrasi.

BACA SELENGKAPNYA: Ucapan Tito Karnavian Tegas, Sungguh Tak Disangka, Jokowi Disebut

2. Timnas Indonesia Bikin AFC Takjub

Seusai bantai Timor Leste dengan skor telak, Timnas Indonesia bikin pihak AFC merasa takjub.

Hal tersebut terlihat dalam sebuah unggahan di akun Instagram resmi AFC pada Kamis (27/1) kemarin.

BACA SELENGKAPNYA: Bantai Timor Leste, Timnas Indonesia Bikin AFC Takjub

3. Ruhut Sitompul Sindir Anies Baswedan

Politikus PDI Perjuangan Ruhut Sitompul blak-blakan menyindir Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.

Bahkan, dia meminta Anies Baswedan tidak usah berpolitik lagi usai menjadi Gubernur DKI Jakarta yang bakal segera berakhir tahun ini.

BACA SELENGKAPNYA: Teriakan Ruhut Sitompul ke Anies Baswedan Bisa Berbuntut Panjang

4. Presiden Jokowi Bikin Sejarah

Menhan Prabowo Subianto bikin kekuatan militer Indonesia terlihat garang. Ternyata, pemicunya adalah sejarah baru yang diukir Presiden Jokowi.

Untuk urusan pertahanan negara, Prabowo memang tak ingin main-main. Dia menyebut Indonesia akan punya 50 kapal perang siap tempur dalam 24 bulan.

BACA SELENGKAPNYA: Menhan Prabowo Garang, Presiden Jokowi Bikin Sejarah

5. KKB Bikin Ulah

Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) terus bikin ulah. Keadaan terasa sangat genting. KASAD Jenderal Dudung Abdurrachman dan Panglima TNI Jenderal Andika sudah ditunggu di Papua.

Saat ini, teror KKB sudah terasa mengkhawatirkan. Banyak prajurit TNI yang berguguran akibat serangan membabi buta KKB.

BACA SELENGKAPNYA: KKB Bikin Ulah, Jenderal Dudung & Panglima TNI Ditunggu di Papua (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Ragil Ugeng

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co