Peringati Hari Sumpah Pemuda, 4 Tagar Ini Trending di Twitter

28 Oktober 2019 08:21

GenPI.co - Netizen peringati Hari Sumpah Pemuda, setidaknya ada empat tagar menjadi trending topic di Twitter.

Pada pagi ini ada 4 tagar yang terkait peringatan Hari Sumpah Pemuda memuncaki cuitan di Twitter.

Tagar tersebut adalah #SumpahPemuda2019 yang hingga pukul 08.04 WIB sudah mendapat 8.546 cuitan. Tagar #BersatuKitaMaju telah mendapat 1.216 cuitan.

Lainnya adalah cuitan yang menyertakan 28 Oktober (11.200 cuitan) dan Satu Bahasa (6.609 cuitan)

Warganet ada yang menyertakan sejumlah prestasi yang diraih pemuda Indonesia, antara lain di kancah bulu tangkis. Lainnya mengunduh lagu perjuangan.

BACA JUGA: Begini Makna Logo Hari Sumpah Pemuda 2019

Berikut sejumlah cuitan netizen memperingati Hari Sumpah Pemuda 2019:

@CyntiaLisa: Selamat Hari Sumpah Pemuda. Pemuda Pemudi di Indonesia! Semangat berkarya selalu untuk negeri kita tercinta. #SumpahPemuda2019 

@canberyy: #SumpahPemuda2019 selamat hari pemuda teman teman kuw yang masi muda! semoga kita ada jiwa patriotisme nya jgn bar bar doang wkwk  

@Dewierka04: Saya Bangga menjadi Pemudi Bangsa Indonesia, Satu Nusa, Satu Bangsa, Satu Bahasa 

BACA JUGA: Yuk Update  Media Sosial dengan Ucapan Sumpah Pemuda ini

@martien_jb: Anak Muda memang minim pengalaman, karena itu ia tak tawarkan masa lalu. Anak muda menawarkan masa depan. Selamat Hari Sumpah Pemuda ke 91 tahun 2019. #bersatukitamaju 

@NaRaFe33: Sumpah Pemuda, Sumpah Setia. 28 Oktober 2018

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Linda Teti Cordina

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co