Luar Biasa... Ini 3 Khasiat Minyak Kelapa untuk Kecantikan

31 Maret 2020 08:21

GenPI.co - Tampil cantik dihadapan para pria selalu diusahakan para wanita. Oleh sebab itu, berbagai perawatan akan dilakukan demi mewujudkannya.

Apalagi metode dan klinik perawatan kini bermunculan. Tentunya, untuk mewujudkan paras cantik sesuai yang diinginkan wanita.

BACA JUGA: Mau Tahu Kelemahan Wanita Saat Memasak? Lihat Golongan Darahnya

Ternyata, banyak cara alami untuk menunjang kecantikan wanita. Dan tentunya tidak terlalu merogoh kocek dalam-dalam.

Cara alami perawatan kecantikan, salah satunya yakni dengan memanfaatkan minyak kelapa. 

BACA JUGA: Adly Fayruz Menikahi Wanita Cantik Ini, Usai Akad Minta Maaf...

Berikut ini GenPI.co sampaikan informasinya, berdasarkan sumber yang telah diolah:

1. Cegah kerutan pada area mata

Area sekitar mata memang begitu sensitif. Contohnya terjadinya kerutan karena tertalu sering memakai produk kecantikan.

Tapi dengan minyak kelapa, hal tersebut bisa diatasi. 

BACA JUGA: Tak Hanya Cantik, 4 Artis Ini Juga Memiliki Mata Berwarna Cokelat

Yakni dengan mengoleskan di area yang kerut. Perawatan tersebut dianjurkan dilakukan berulang setiap hari, untuk mendapatkan manfaat yang maksimal.

2. Mengatasi noda pada wajah

Ada kandungan vitamin C pada minyak kelapa. Gunanya bisa menyamarkan noda hitam, noda bekas jerawat dan flek penuaan dini. 

BACA JUGA: Percaya atau Tidak, 6 Zodiak Ini Ternyata Suka Banget Nyinyir

Caranya sederhana, cukup bersihkan wajah dengan minyak kelapa, lakukan berulang dan rasakan manfaatmya.

3. Melembabkan kulit

Dipercaya kulit dapat dilembabkan dengan minyak kelapa. Tidak hanya itu, kandungan antibakteri yang ada bisa mengatasi penyakit eksim dan stafilokokus.(*)
 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co