Perempuan Idaman, 3 Zodiak Ini Hatinya Sangat Lembut dan Kalem

29 Desember 2020 22:00

GenPI.co - Perempuan yang berhati lembut dan kalem menjadi sosok yang banyak diidamkan para pria.

Sifat ini rupanya bisa ditemukan pada perempuan yang dinaungi oleh 3 zodiak.

BACA JUGA: Takdir Jadi Sultan, 4 Zodiak Cerdas Tak Bisa Berhenti Cetak Uang

Menurut astrologi, berikut 3 zodiak perempuan yang hatinya sangat lembut dan kalem.

Pisces

Perempuan berzodiak Pisces memiliki sifat yang sangat sensitif dan penyayang.

Selain itu, mereka juga sangat tenang dalam menghadapi berbagai masalah. 

Cancer

Sama seperti Pisces, Cancer juga memiliki sifat yang sangat sensitif dan penyayang.

Mereka memiliki hati yang lembut dan tidak akan pernah tega untuk menyakiti orang lain.

BACA JUGA: 3 Zodiak Istimewa Sampai Awal 2021, Hokinya Luar Biasa

Libra

Perempuan berzodiak Libra merupakan sosok yang mencintai kedamaian dan ketenangan.

Maka dari itu, Libra selalu bersikap lembut, tenang dan adil kepada semua orang yang ada di sekitarnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Yasserina Rawie

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2025 by GenPI.co