4 Tips Bikin Cairan Pria Makin Joss Saat Hubungan Ranjang, Jangan Keliru

07 Oktober 2023 00:00

GenPI.co - Kualitas spe*ma alias cairan pria yang sehat sangat diperlukan agar terjadi proses pembuahan setelah melakukan hubungan ranjang.

Namun, menurut penelitian, tidak semua pria mempunyai kualitas cairan pria yang sehat.

Kondisi tersebut ternyata bisa dipengaruhi dari gaya hidup serta kesehatan spe*ma.

BACA JUGA:  4 Khasiat Minum Susu Kedelai Ternyata Manjur untuk Kesuburan Wanita, Sayang Dilewatkan

Berikut beberapa cara meningkatkan cairan pria agar bisa dahsyat saat melakukan hubungan ranjang, seperti dilansir pada Sabtu (7/10/2023):

1. Menghindari penggunaan celana ketat

Salah satu cara meningkatkan cairan pria agar bisa dahsyat saat melakukan hubungan ranjang, yakni menghindari penggunaan celana ketat.

BACA JUGA:  4 Faktor Bikin Gairah Pria Turun Drastis Saat Hubungan Ranjang, Jangan Sepelekan

Perlu diketahui, bahwa penggunaan celana terlalu ketat memiliki risiko meningkatkan suhu di sekitar area skrotum, yang merupakan tempat produksi sperma.

Kondisi tersebut harus dihindari oleh pria, karena sangat buruk terhadap kesehatan cairan pria.

2. Menghindari stres

BACA JUGA:  4 Tips Membuat Senjata Pria Keras dan Tahan Lama, Hubungan Ranjang Bisa Makin Hot

Stres merupakan salah satu yang bisa membuat kualitas cairan pria menurun.

Menurut penelitian di Nature Reviews Urology, bahwa stres memengaruhi kesuburan senjata pria.

Pasalnya, saat stres hormon kortisol akan meningkat yang memberikan dampak buruk pada hormon testosteron.

Padahal, testosteron merupakan hormon yang dibutuhkan untuk pembentukan cairan pria.

3. Mengonsumsi makanan sehat

Salah satu cara meningkatkan cairan pria agar bisa dahsyat saat melakukan hubungan ranjang, yakni mengonsumsi makanan sehat.

Menjaga cairan pria agar sehat, bisa dengan menerapkan pola makan serta memilih makanan bernutrisi.

Oleh sebab itu, cobalah untuk mengonsumsi makanan dengan kandungan likopen.

Pasalnya, kata laporan di Ohio’s Cleveland Clinic, bahwa mengonsumsi likopen dapat meningkatkan kualitas, mobilitas, dan volume spe*ma hingga 70 persen.

4. Olahraga teratur

Salah satu cara meningkatkan cairan pria agar bisa dahsyat saat melakukan hubungan ranjang, yakni olahraga teratur.

Perlu diketahui, bahwa rutin melakukan olahraga ternyata bisa meningkatkan kadar testosteron hingga kualitas senjata pria lebih baik. (HelloSehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Tommy Ardyan

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co