Mudik Ke Cirebon, Jangan Lupa Cicipi 10 Kulinernya Yah

Mudik Ke Cirebon, Jangan Lupa Cicipi 10 Kulinernya Yah - GenPI.co
Empal Gentong haji Apud (Foto: TripAdvisor)

Wah, kamu pasti akan makan dengan lahap dengan pemandangan indah disekitar restoran pastinya. Lokasinya berada di Jl. Raya Cirebon Kuningan, Gronggong, Patapan, Beber, Cirebon

Gado-gado Ayam Mang Djum

Gado-gado ayam ini merupakan mix dari tahu, emping, lontong, timun, kerupuk, suwiran ayam, kuah soto kuning dan saus kacang. Semua dicampur jadi satu. Memang kalau melihat campurannya itu, kening pasti berkerut dan batin pun jadi ragu. Tetapi, jika kamu sudah mencoba sajian ini, kamu pasti akan ketagihan. Rasanya gurih dan enak.

Salah satu rumah makan yang menyediakan menu ini adalah Gado-gado Ayam Mang Djum. Lokasinya terletak di Jl. Pulasaren nomor 53. Mereka buka dari pukul enam pagi hingga pukul setengah empat sore. Untuk harga, terjangkau banget. Hanya lima belas ribu rupiah per porsinya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
7 Manfaat Biji Pala, Wanita Pasti Suka - JPNN.com

7 Manfaat Biji Pala, Wanita Pasti Suka

Ada beberapa manfaat biji pala yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya adalah tentu saja membantu pencernaan.