Warga Ngawi Temukan Tulang Besar Diduga Fosil Gajah Stegodon

Warga Ngawi Temukan Tulang Besar Diduga Fosil Gajah Stegodon - GenPI.co

Kayaknya bentuknya mirip tulang paha gajah. Soalnya besar sekali. Warga sekitar juga baru kali ini menemukan benda diduga fosil," katanya.

Temuan tersebut membuat warga desa sekitar penasaran. Mereka berdatangan ke lokasi tepi sungai untuk melihat dugaan fosil tersebut.

"Ingin lihat penemuan tulang yang diduga fosil. Besar sekali, belum pernah lihat langsung tulang seperti ini. Temuan itu kayak yang ada di Museum Trinil," kata seorang warga desa setempat yang datang ke lokasi, Lina.

Agar tidak semakin rusak, temuan diduga fosil tersebut lalu dibawa ke rumah perangkat desa setempat. Sesuai rencana, warga berencana melakukan pencarian lagi karena dimungkinkan masih banyak fosil lainnya yang terpendam di dasar sungai. (ANT)


Tonton juga video ini:


Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya