Omicron Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Perlu Perketat PPKM?

Omicron Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Perlu Perketat PPKM? - GenPI.co
Omicron Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Perlu Perketat PPKM? (Foto: Antara)

GenPI.co - Omicron Terdeteksi di Indonesia, Pemerintah Perlu Perketat PPKM? 

Penulis Maman Suherman meminta pemerintah tidak terus menekan masyarakat dengan menerapkan PPKM secara ketat setelah ditemukannya covid-19 varian omicron di Indonesia.

Kang Maman, sapaan akrabnya mengatakan, pemerintah dan pejabat negara harus menjadi contoh yang baik di situasi saat ini. 

BACA JUGA:  Kang Maman Mendadak Mengimbau Masyarakat untuk Tetap Tenang

"Jangan sampai begini, masyarakat dilarang keliling daerah, tetapi di daerah kami melihat pejabat datang ke daerah bukan karena tugas, ini yang harus dihindari," ujar Kang Maman kepada GenPI.co, Kamis (17/12). 

Kang Maman kemudian menegaskan bahwa saat ini masyarakat Indonesia membutuhkan panutan. 

BACA JUGA:  IDI Kuak Gejala Orang Tertulari Varian Omicron, Ternyata Begini

Selain itu, kata Kang Maman, saat ini masyarakat juga membutuhkan ketegasan pemerintah. 

"Ketegasan itu nggak boleh pilih kasih. Kasih lihat contoh itu, masyarakat butuh itu," kata kang Maman. 

BACA JUGA:  Duh, ada 2 Kasus Baru Omicron Lagi yang Dideteksi Kemenkes

Untuk diketahui, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin menyampaikan bahwa kasus covid-19 varian omicron telah ditemukan di Indonesia. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya